Menu

Mode Gelap
Ribuan Bibit Durian Musangking dan Blackthorn Mengalir ke Gunungwungkal Bupati Sudewo Tinjau Sentra Tape, Jeruk Pamelo, dan Kopi di Gembong Gerindra Pati Sambut 2026 dengan Komitmen Dukung Presiden Prabowo Kembang Api dan Keramaian Tahun Baru 2026 Dilarang di Pati Dorong Literasi Lingkungan, Bupati Kudus Resmikan Insinerator Sederhana Wagub Jateng Dorong Generasi Muda Lestarikan Wayang dan Karawitan

Berita

Sudi Rustanto Bagikan 1.000 Paket Sembako Sambut Idul Fitri 1446 H

badge-check


					Sudi Rustanto Bagikan 1.000 Paket Sembako Sambut Idul Fitri 1446 H Perbesar

Pati, 29 Maret 2025– Menyambut Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriyah atau tahun 2025, Sudi Rustanto, Anggota DPRD Kabupaten Pati dari Komisi B Fraksi PDIP, membagikan paket beras dan bantuan uang kepada warga di sekitar Desa Pekuwon, Kecamatan Juwana, Kabupaten Pati. Kegiatan ini turut dihadiri oleh Relawan Bolone Tanto dan karyawan UD Ega Jaya yang ikut serta mendistribusikan paket sembako kepada masyarakat.

 

Sebanyak 1.000 paket sembako dibagikan secara gratis oleh Sudi Rustanto beserta keluarga kepada warga dari empat desa sekitar. “Kurang lebih seribuan (paket) untuk 4 desa sekitar,” ujar Sudi saat menyerahkan bantuan.

 

Dalam kesempatan tersebut, Sudi Rustanto menyampaikan harapannya agar bantuan ini dapat meringankan beban ekonomi warga yang tengah mengalami kesulitan. “Dilihat ekonomi sedang kurang bagus, intinya kita membagikan ini kepada masyarakat tidak dilihat dari nilainya, tapi dari wujud kepedulian kita kepada masyarakat,” jelasnya.

Dengan semangat berbagi di bulan yang penuh berkah ini, Sudi Rustanto berkomitmen untuk terus mendukung masyarakat, khususnya dalam meningkatkan kesejahteraan ekonomi.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Ribuan Bibit Durian Musangking dan Blackthorn Mengalir ke Gunungwungkal

2 Januari 2026 - 20:21 WIB

Bupati Sudewo Tinjau Sentra Tape, Jeruk Pamelo, dan Kopi di Gembong

2 Januari 2026 - 20:05 WIB

Gerindra Pati Sambut 2026 dengan Komitmen Dukung Presiden Prabowo

31 Desember 2025 - 14:31 WIB

Kembang Api dan Keramaian Tahun Baru 2026 Dilarang di Pati

30 Desember 2025 - 08:08 WIB

Dorong Literasi Lingkungan, Bupati Kudus Resmikan Insinerator Sederhana

29 Desember 2025 - 16:11 WIB

Trending di Berita